Jual Beli Raket Badminton Raket Lining Windstorm 75 Produk

Filter

Raket badminton raket lining windstorm 75 terbanyak dilihat

Raket badminton new LINING WS WINDSTORM 75 full set original Lihat Barang
5
(1 Ulasan)

Daftar harga raket badminton raket lining windstorm 75 terbaru November 2024

Raket badminton new LINING WS WINDSTORM 75 full set original
Rp929.000
RAKET BADMINTON LINING WINDSTORM 75-S - LINING WINDSTORM 75-S - TARIKA 30 LBS - ORIGINAL LINING MADE IN CHINA
Rp990.000
Raket Badminton Bulutangkis Li-Ning Lining Windstorm 75 WS75 Original
Rp895.000
Raket Badminton LiNing Windstorm 75 - WS 75 Include Senar Grip
Rp289.000
Raket Badminton LINING Li Ning WINDSTORM WS 75S 75 S Original
Rp895.000
LINING WINDSTORM 75 GO Raket Badminton Bulutangkis
Rp279.000
Raket badminton LiNing windstorm 75
Rp1.092.000
Terbaik RAKET BADMINTON RAKET LINING WINDSTORM 75 ORIGINAL
Rp1.267.000
Data diperbarui pada 30/11/2024

Mencari raket Lining Windstorm 75? Merek Lining memang sudah terkenal di Indonesia. Apparel yang berasal dari Tiongkok ini sudah menjadi sponsor dari salah satu atlet bulu tangkis ganda campuran terbaik Indonesia yaitu Tontowi Ahmad dan Liliyana Natsir.

Harga Raket Lining Windstorm Terbaru

Saat ini tersedia banyak raket tipe Lining yang beredar dan memiliki kualitasnya masing-masing. Salah satunya untuk tipe Windstorm 75. Berikut ini informasi seputar raket Lining Windstorm beserta harganya:

1. Lining Windstorm 75 Original

Salah satu yang menarik dari raket ini adalah bobotnya yang ringan. Kamu bisa menghasilkan pukulan yang sangat kuat tanpa harus mengorbankan kecepatan. Produk ini menawarkan keseimbangan yang bagus dan diberi nama highly head-heavy.

Selain itu, tangkainya yang fleksibel membuat pergerakanmu bisa lebih bebas. Itu artinya, raket yang satu ini memadukan antara kekuatan serta kecepatan. Spesifikasinya tersebut memang cocok untuk para pemain badminton yang mengandalkan kecepatan sambil tetap menghasilkan pukulan yang kuat.

Memang desainnya sendiri bukan khusus untuk kebutuhan smash, akan tetapi kamu akan terkejut ketika melihat kekuatan pukulannya. Adapun untuk harganya yaitu sekitar Rp1.000.000.

2. Raket Lining Windstorm 75 Murah

Jika kamu mencari sebuah raket tipe Lining Windstorm yang harganya lebih terjangkau, maka ada versi produk murah yang mungkin bisa menjadi pilihan kamu. Dari desainnya sendiri memang hampir sama dengan tipe aslinya. Bahkan untuk beratnya pun juga tidak mengalami perbedaan.

Hanya saja untuk raket yang kali ini tidak memiliki sambungan di bagian gagangnya. Itu artinya, memang bentuknya sudah menyatu sehingga tidak bisa kamu lepaskan untuk kamu ganti dengan kepala raket yang lainnya.

Produk ini menggunakan senar tipe Yonex BG66 Ultimax. Kemudian untuk bonus yang kamu terima adalah tas kain merek Lining serta grip handuk. Kira-kira berapa harga untuk membelinya? Biaya yang harus kamu siapkan sangat terjangkau daripada produk yang pertama tadi. Harganya sekitar Rp250.000.

3. Windstorm 78 Plus

Selain raket Lining Windstorm 75, kamu juga perlu memperhatikan tipe yang lainnya seperti tipe 78. Sebuah raket ini akan memfasilitasimu ketika ingin bermain cara defensif dan ingin bisa bereaksi secara baik ketika mendapatkan serangan dari lawan.

Raket ini bobotnya juga sangat ringan dan memang diperuntukkan untuk pemain yang cenderung punya gaya main defensif. Meskipun begitu, tipe 78 plus ini juga tetap memberikan kecepatan ketika kamu melakukan pukulan.

Daya tolak yang ada pada Windstorm 78 Plus membantumu yang ingin langsung bereaksi terhadap permainan lawan.

Raket ini juga mempunyai waktu pemulihan relatif rendah setelah melakukan smash. Akan tetapi, jangan meragukan durasi reaksi yang kamu dapatkan. Dukungan reaksi yang cepat membuatmu memiliki lebih banyak waktu ketika ingin mengatur ulang posisi. Sementara itu, harganya kurang lebih Rp800.000.

4. Windstorm 72

Kecepatan bukan menjadi satu-satunya yang menjadi keunggulan dari raket ini. Terdapat teknologi UHB di tangkainya yang mampu meningkatkan kekuatan serta kontrol meskipun memiliki bingkai yang ringan. Windstorm 72 memungkinkan pemain untuk menghasilkan pukulan cepat.

Kecepatan pukulan bisa kamu dapatkan karena raket ini memiliki bobot yang ringan. Ditambah lagi dengan daya tolaknya yang cukup mumpuni. Salah satu jenis raket Lining terbaik saat ini harganya sekitar Rp1.200.000.

Tertarik Memiliki Lining Windstorm yang Mana?

Sekian informasi seputar raket Lining Windstorm 75 serta beberapa pilihan tipe windstorm lainnya. Kamu bisa membeli raket-raket tersebut secara online, seperti di Bukalapak . Semoga bermanfaat.

{{show ? 'Sembunyikan' : 'Selengkapnya'}}